8 Benda yang Kini Keberadaannya Tak Bisa Jauh dari Kehidupan Sehari-hari Manusia

Seiring dengan perubahan zaman, kebutuhan manusia pun terus bertambah, bahkan yang dulunya tak dianggap sebagai salah satu kebutuhan hidup yang terlalu penting, kini sangat diperlukan keberadaannya. Misalnya saja, kuota atau paket data internet.

Apalagi di masa pandemi COVID-19 seperti sekarang ini, Work From Home (WFH) sangat memerlukan jaringan internet agar dapat terlaksana dengan baik, tugas sekolah saat belajar di rumah bagi para murid juga memerlukan adanya jaringan internet untuk mengirim tugas kepada guru.

Jadi, hampir semua hal yang dulunya dianggap tidak terlalu penting kini menjadi salah satu kebutuhan sehari-hari dalam kehidupan manusia.

Berikut ini beberapa benda yang kini keberadaannya tak bisa lepas dari kehidupan sehari-hari manusia:


1. Sikat Gigi dan Odol
Mungkin banyak yang tidak menggap keberadaan dari benda yang satu ini. Namun bila diperhatikan lebih teliti, setiap harinya pasti kita membersihkan gigi dengan alat pembersih gigi ini bukan? Pasta gigi atau odol juga kita gunakan saat menggosok gigi.

2. Sendal Jepit

3. Sisir Rambut

4. Cermin

5. Kunci Kendaraan Bermotor

6. Ponsel dan Carger-nya

7. Kaca Mata

Walaupun nggak semua orang memakai kaca mata, tapi bagi mereka yang mengalami gangguan pengelihatan seperti gangguan mata minus, maka mereka tak akan dapat beraktifitas dengan baik sebelum menggunakan kaca mata minusnya.

8. Masker

Nah, benda yang ini dulu nggak pernah menyangka kalau masker akan menjadi salah satu benda wajib yang harus dipergunakan di dalam kehidupan sehari-hari manusia seperti keadaan sekarang ini.

Sumber : kaskus


Related Posts

0 Response to "8 Benda yang Kini Keberadaannya Tak Bisa Jauh dari Kehidupan Sehari-hari Manusia"

Post a Comment

iklan Google