Jangan Heran Jika Setiap Pagi Kamu Selalu Ereksi


Jangan Heran Jika Setiap Pagi Kamu Selalu Ereksi, Karena itu Pertanda Hormon Kejantananmu Yaitu Testosterone bekerja dengan Baik 
Ereksi di pagi hari adalah hal yang biasa dialami para pria, meski terkadang hal itu menjengkelkan bagi mereka. Tapi sebaiknya pria memahami bahwa ereksi di pagi hari bisa menjadi penanda kondisi kesehatan.⁠ ⁠ 


Kadar testosteron pria memuncak di pagi hari. Jika pria tak mengalami ereksi di pagi hari, ini bisa jadi indikator dia mengalami masalah kesehatan serius. 

Ereksi juga bisa jadi cara yang baik untuk melihat apakah Anda berlebihan atau malah kurang berolahraga. Kurang olahraga mengurangi hormon testosteron dan mengurangi aliran darah sehingga menyebabkan kurang ereksi di pagi hari. 

Sebaliknya, terlalu giat berolahraga juga bisa menyebabkan konsekuensi serius, kombinasi antara stres fisik dan kurang kalori bisa menurunkan kadar hormon hingga 90 persen.(liputan6.com)⁠ ⁠ 

Nah bagaimana sekarang dengan kalian apakah ereksi pagi ini? Repost @duniakesehatan.co.id
Related Posts

0 Response to "Jangan Heran Jika Setiap Pagi Kamu Selalu Ereksi"

Post a Comment